Kadisdik Kab Bandung Bungkam Terkait Proyek Pemagaran SMPN 1 Solokan Jeruk Yang Asal Jadi

Kab Bandung, Reportasejabar.com – Proyek penunjukan langsung Pemagaran SMPN 1 Solokan Jeruk di Jl. Kiyai H. Mansyur No.20, Solokanjeruk, Kec. Solokanjeruk dengan anggaran APBD sebesar Rp.114.216.524,00 yang dikerjakan oleh penyedia jasa CV Tiga Kerabat dinilai asal jadi, Sabtu (01/11).

Tampak dilokasi tembok miring dan benjol. Berdasarkan hasil penelusuran di lapangan, bahwa kegiatan pemagaran tersebut sudah mengalami kemiringan fatal, hal itu disebabkan, karena tidak adanya pengawasan yang dilakukan oleh Dinas Pendidikan Kabupate Bandung maupun dari konsultan pengawas.

Patut diduga pekerjaan sepanjang 40 m tersebut adalah bahan bancakan yang sisanya akan di bagi-bagi. Jika dari pagu anggaran nilai tersebut harusnya bisa sempurna, namun faktanya tak sesuai dengan harapan. Kepala dinas pendidikan maupun Kepala Bidang Smp seakan tutup mata dan tak juga bersuara.

Menurut kacamata dari media, bahwa dana pembangunan pagar tersebut diduga hanya menelan biaya sebesar 30 jutaan saja, sisanya di markup oleh penyedia jasa dan pejabat dinas pendidikan Kab Bandung.

Asep Kusumah, S.Sos., M.Si.. selaku Kadisdik Kab Bandung tak bersuara saat dikonfirmasi melalui Whatsapp terkait pemagaran SMPN 1 Solokan Jeruk dimana pekerjaan tersebut hanya dikerjakan asal jadi oleh penyedia jasa, sampai berita ini ditayangkan. (Tim)

About Author

Related Posts

WKPUB Kembali Gelar Syukur Awal Tahun 2026: Doa Lintas Iman Merajut Persaudaraan di Tengah Gejolak Dunia

Reportasejabar.com – Jakarta, Di tengah dinamika global yang penuh ketegangan—mulai dari konflik Rusia–Ukraina, krisis kemanusiaan di Jalur Gaza, hingga ketegangan geopolitik antara Amerika Serikat dan Iran—suasana berbeda terasa di Aula…

Read more

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You Missed

Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

  • By admin
  • Januari 26, 2026
  • 3 views
Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

  • By admin
  • Januari 26, 2026
  • 3 views
BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

  • By admin
  • Januari 26, 2026
  • 4 views
Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

  • By admin
  • Januari 26, 2026
  • 5 views
Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

  • By admin
  • Januari 25, 2026
  • 9 views
Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai

  • By admin
  • Januari 25, 2026
  • 8 views
Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai