Keluarga Besar REPORTASEJABAR.COM Mengucapkan Selamat Hari Taya Idul Fitri 1446 H

REPORTASEJABAR.COM. =Minal Aidin Wal Faaiziin, mohon maaf lahir dan batin.” Kalimat ini seakan tak luput dari lisan umat Muslim usai melaksanakan sholat Idul Fitri , pada hari Senin nanti (31/3). Tua, muda, laki-laki, dan perempuan larut dalam “kemenangan” usai menjalani ibadah puasa selama satu bulan lamanya. 

Di balik suka cita setiap Muslim di Indonesia, ada mereka yang bertugas mengawal perayaan dan menuangkannya ke dalam bentuk sebuah berita. Merekalah para wartawan, yang tak jarang darinya bisa kumpul bersama keluarga.

Salah satunya adalah Iwan Setiawan, wartawan yang sudah dua kali meliput hari H Idul Fitri. Seru, itulah perasaan pertama yang diungkapkannya kala bertugas setiap
1 Syawal.  

” Buat saya, liputan di hari raya Lebaran selalu seru. Selalu ada cerita baru,” ujar pria yang akrab disapa Godegi itu, (29/3)

Hiruk pikuk masyarakat yang mudik, open house para pejabat negara, hingga pelaksanaan sholat Ied menjadi berita baginya saat Idul Fitri. Tak jarang, dia justru hadir lebih pagi ketimbang jamaah lain yang ingin melaksanakan sholat Id. 

Itu semua dipandangnya sebagai pengalaman dari profesinya sebagai wartawan. Meski diakuinya, ia juga turut merasakan kegembiraan ketika umat Islam merayakan Idul Fitri.

Iwan setiawan

About Author

  • Related Posts

    WKPUB Kembali Gelar Syukur Awal Tahun 2026: Doa Lintas Iman Merajut Persaudaraan di Tengah Gejolak Dunia

    Reportasejabar.com – Jakarta, Di tengah dinamika global yang penuh ketegangan—mulai dari konflik Rusia–Ukraina, krisis kemanusiaan di Jalur Gaza, hingga ketegangan geopolitik antara Amerika Serikat dan Iran—suasana berbeda terasa di Aula…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 5 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 5 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 4 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

    • By admin
    • Januari 25, 2026
    • 10 views
    Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

    Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai

    • By admin
    • Januari 25, 2026
    • 9 views
    Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai