Danpomdam III/Slw Terima Hibah Motor Kawal Untuk Subdenpom III/5-1

REPORTASEJABAR.COM -Cimahi, – Danpomdam III/Siliwangi Kolonel Cpm Didin Sofyannadin menerima kunjungan kerja Komandan Satuan Penyidikan (Dansat Idik) Puspomad Brigjen TNI M. Yusrif Guntur, S.Sos., M. Si., ke Subdenpom III/5-1 Cimahi, Kamis (30/11/2023).

Kunjungan kerja Dansat Idik Puspomad ke Subdenpom III/5-1 Cimahi disambut oleh Dandim 0609/Cimahi, Dandenpom III/5 Bandung, Kasubgar Cimahi, Dansubdenpom III/5-1 Cimahi, Perwira staf Pomdam III/Slw serta Denpom III/5 Bandung.

Pada kesempatan itu Brigjen TNI M. Yusrif Guntur, menyerahkan kendaraan Hibah Sepeda Motor Kawal jenis Hunter Maverik MV 500 untuk operasional Subdenpom III/5-1 Cimahi.

Dansat Idik menyampaikan bahwa dengan padatnya intensitas kegiatan di wilayah kerja Subdenpom III/5-1 Cimahi, diperlukan sarana yang memadai dan seimbang dengan objek yg dikawal sehingga dalam pelaksanaan tugasnya dapat berjalan dengan optimal.

“Saya berpesan agar kendaraan tersebut dipergunakan dengan maksimal serta tidak mengabaikan perawatannya, agar masa pakai kendaraan dapat bertahan lama,” ujar Dansatidik.

Danpomdam III/Slw mengucapkan terima kasih kepada Brigjen TNI M. Yusrif Guntur, S.Sos., M. Si., yang telah menghibahkan 1 (satu) unit Sepeda Motor Kawal untuk Subdenpom III/5-1 Cimahi.

“Semoga dengan dukungan kendaraan kawal dapat memperlancar operasional tugas pengawalan yang intensitasnya begitu padat di wilayah Subdenpom III/5-1 Cimahi,” tutur Danpomdam.

Acara penerimaan hibah dilakukan dengan penandatanganan Berita Acara Serah Terima Kendaraan, penyerahan Kunci, STNK dan BPKB SPM Hunter Maverik MV 500. (Pendam III/Siliwangi).

About Author

  • Related Posts

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    Bandung Barat, Reportasejabar.com Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kosasih, S.E., bersama seluruh keluarga besar Kodam III/Siliwangi menyampaikan rasa empati dan duka cita yang mendalam atas peristiwa kecelakaan beruntun yang melibatkan kendaraan…

    Read more

    Continue reading
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bandung Barat – Reportasejabar.com Pangdam III/Siliwangi, Mayjen TNI Kosasih, S.E., meninjau langsung lokasi bencana alam tanah longsor di Kampung Pasir Kuning RT 05 RW 11, Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 10 views
    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 6 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari