Brimob Siap Menghadapi Perkembangan Situasi Kamtibmas Dengan Latihan PHH

REPORTASEJABAR.COM -Satbrimob Polda Kalbar terus perintahkan kepada seluruh jajaran untuk melaksanakan kegiatan latihan dalam rangka mengantisipasi kesalahan prosedur pada saat pelaksanaan tugas dilapangan. Selasa (22/08/23).

Dalam rangka mengantisipasi kesalahan prosedur pada saat pelaksanaan tugas dilapangan Dansatbrimob Polda Kalbar Kombes Pol. M. Guntur, S.I.K., M.H. perintahkan masing-masing komandan dijajaran untuk terus melaksanakan kegiatan latihan. Kegiatan latihan yang diperintahkan Dansatbrimob ini selain untuk mengantisipasi kesalahan prosedur dilapangan juga sebagai salah satu langkah deteksi dini satuan untuk mempersiapkan para personelnya sehingga personel selalu siap apabila sewaktu-waktu diperlukan oleh satuan kewilayahan. Kegiatan latihan ini juga merupakan salah satu bentuk persiapan yang dilakukan oleh Satbrimob Polda Kalbar untuk mempersiapkan personelnya mamasuki tahun politik 2024.

Dansatbrimob Polda Kalbar juga menambahkan kepada para komandan dimasing-masing jajaran Satbrimob Polda Kalbar untuk menjelaskan kepada para personel tentang peraturan yang menjadi pedoman mereka pada saat nanti pelaksanaan tugas dilapangan.

“Saya minta kepada para perwira yang berada didaerah untuk terus melaksanakan latihan. Latihan tidak hanya praktek tapi ajarkan juga para personel tentang peraturan yang menjadi pedoman pada saat pelaksanaan tugas dilapangan sehingga personel apabila ditanya mereka bisa menjawab. Kepada para personel yang ditunjuk sebagai instruktur pada saat pelaksanaan latihan saya minta kepada kalian untuk memberikan materi-materi baru kepada personel berdasarkan petunjuk dan arahan (Jukrah) dari Korp Brimob Polri. Kegiatan latihan yang setiap harinya kalian laksanakan merupakan salah satu cara yang kita lakukan untuk mengantisipasi kesalahan prosedur pada saat pelaksanaan tugas dilapangan nanti. Sebagai pasukan elite yang dimiliki oleh Polri Korps Brimob Polri dituntut untuk melaksanakan tugas secara profesional” ucap Kombes Pol. M. Guntur, S.I.K., M.H..

Red.

About Author

  • Related Posts

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    Bandung Barat, Reportasejabar.com Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kosasih, S.E., bersama seluruh keluarga besar Kodam III/Siliwangi menyampaikan rasa empati dan duka cita yang mendalam atas peristiwa kecelakaan beruntun yang melibatkan kendaraan…

    Read more

    Continue reading
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bandung Barat – Reportasejabar.com Pangdam III/Siliwangi, Mayjen TNI Kosasih, S.E., meninjau langsung lokasi bencana alam tanah longsor di Kampung Pasir Kuning RT 05 RW 11, Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 6 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

    • By admin
    • Januari 25, 2026
    • 11 views
    Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

    Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai

    • By admin
    • Januari 25, 2026
    • 9 views
    Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai