Panglima TNI Berikan Bantuan Untuk Masyarakat Terdampak Gempa di Sumedang

REPORTASEJABAR.COM -Sumedang, – Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, S. E., M. Si., memberikan bantuan sosial berupa paket sembako kepada masyarakat yang terdampak Gempa di Kabupaten Sumedang, Minggu (14/01/2024).

Gempa bumi susulan di Kabupaten Sumedang sejak (31/12/2023) hingga saat ini masih terus terjadi. Hasil monitoring dari BMKG sudah terjadi 21 aktivitas gempa bumi di wilayah Sumedang. Hal ini menyebabkan berbagai kerusakan dan dampak traumatis serta mempengaruhi ekonomi kehidupan masyarakat.

Pemberian paket Sembako dari Panglima TNI kepada masyarakat di Sumedang, diserahkan oleh Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Erwin Djatniko di Kelurahan Cipameungpeuk, Kec. Sumedang Selatan Kab. Sumedang.

Pangdam lll/Slw menyampaikan bahwa apabila masyarakat menderita, maka akan turut dirasakan juga oleh TNI. Kedekatan TNI dengan rakyat tidak dapat dipisahkan, karena TNI berasal dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat.

“Semoga bantuan paket sembako dari Panglima TNI ini dapat sedikit meringankan beban masyarakat yang terdampak Gempa,” Ungkap Pangdam.

Turut hadir pada kegiatan tersebut Danrem 062/TN, Asintel, Aster Kasdam III/Slw, Dandim 0610/Smd, Dandim 0605/Subang, Danyonif 301/PKS, Kapolres Sumedang diwakili Kapolsek Sumedang Selatan, PG. Bupati Kab. Sumedang diwaklli Camat Sumedang Selatan dan Dansubdenpom III/2-1 Sumedang. (Pendam III/Siliwangi).

About Author

  • Related Posts

    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH JAWA BARAT BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT 
    • adminadmin
    • Desember 26, 2025

    Reportasejabar.com Polisi langsung membantu masyarakat yang terdampak banjir akibat luapan air Sungai Ciasem yang menggenangi permukiman warga di Desa Dukuh, Kecamatan Ciasem, Kabupaten Subang, pada Jumat (26/12/2025). Pengecekan dilakukan sekitar…

    Read more

    Continue reading
    Ucapan Terima Kasih dari Kapolres Kebumen, Pelaksanaan Ibadah Natal Berlangsung Kondusif
    • adminadmin
    • Desember 26, 2025

    Polres Kebumen, Reportasejabar.com Pelaksanaan rangkaian ibadah Natal di Kabupaten Kebumen berlangsung aman dan kondusif. Hal itu disampaikan Kapolres Kebumen AKBP Eka Baasith Syamsuri pada Jumat, 26 Desember 2025. AKBP Eka…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Bupati Bandung Apresiasi Dinas Kesehatan Laksanakan Khitanan Massal: 22 Anak Berhasil Dikhitan

    • By admin
    • Desember 26, 2025
    • 4 views
    Bupati Bandung Apresiasi Dinas Kesehatan Laksanakan Khitanan Massal: 22 Anak Berhasil Dikhitan

    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH JAWA BARAT BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT 

    • By admin
    • Desember 26, 2025
    • 4 views
    KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA DAERAH JAWA BARAT BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT 

    Bupati Kang DS Sebut 5,2 Juta Bibit Biji-bijian Buah-buahan dan Pohon Tegakan Siap Ditebar

    • By admin
    • Desember 26, 2025
    • 5 views
    Bupati Kang DS Sebut 5,2 Juta Bibit Biji-bijian Buah-buahan dan Pohon Tegakan Siap Ditebar

    Ucapan Terima Kasih dari Kapolres Kebumen, Pelaksanaan Ibadah Natal Berlangsung Kondusif

    • By admin
    • Desember 26, 2025
    • 12 views
    Ucapan Terima Kasih dari Kapolres Kebumen, Pelaksanaan Ibadah Natal Berlangsung Kondusif

    Buka Musda IX Persistri, Kang DS Dorong Sinergi Program Ekonomi dan Pendidikan Karakter

    • By admin
    • Desember 25, 2025
    • 11 views
    Buka Musda IX Persistri, Kang DS Dorong Sinergi Program Ekonomi dan Pendidikan Karakter

    Pesan Presiden Prabowo kepada Kejaksaan: Jadilah Jaksa yang Berani dan Jujur

    • By admin
    • Desember 25, 2025
    • 13 views
    Pesan Presiden Prabowo kepada Kejaksaan: Jadilah Jaksa yang Berani dan Jujur