Pengunjung Kolam Renang Karang Setra Bandung Membludak

Reportase.jabar.com Bandung (3/4) Pengunjung wisata Karang Setra Bandung masih membludak dari hari pertama dan ke empat Lebaran, hingga hari ini ( Minggu 6/4) nanti.

Wisatawan lokal terlihat lebih mendominasi kolam renang yang berada di Jalan Karang Tineung, Kota Bandung, Jawa Barat ini Kepala kepolisian dan Humas wisata Karang Setra, C.Rojak menuturkan, sejak hari pertama lebaran wisatawan lokal sudah ramai menyerbu area wisata tersebut. Bahkan, di hari keempat lebaran, jumlah pengunjung mencapai 9 ribu orng.

“Hari kedua dan ketiga lebaran jumlah pengunjung ada 9 ribu orang. Kalau hari Jum,at mengalami penurunan jadi 5 ribu pengunjung karena mungkin terpotong jumatan,” kata C.Rojak seperti diberitakan reportaseabar.com kamis (3/4).

Diakuinya, jumlah tersebut mengalami peningkatan dibandingkan hari-hari biasanya yang hanya mencapai 1.500 orang. Berdasarkan pantauan, nampak warga dari berbagai kalangan usia memadati berbagai wahana wisata tersebut.

Lanjutnya, hingga siang ini pengunjung diprediksi dapat mencapai 10 ribu orang, mengingat tumbah ruahnya warga memadati wisata air Karang Setra. Membludaknya pengunjung dimanfaatkan pula oleh pengelola dengan menyiapkan doorprize berupa alat elektronik hingga sepeda motor.

“Harga tiketnya enggak berubah, masih Rp 50 ribu per orang untuk tiga tahun ke atas. Kita juga adakan doorprize buat pengunjung, jadi potongan tiket itu akan diundi. Hadiahnya barang elektronik, handphone dan juga ada motor,” tuturnya.

Sebagai informasi, jam operasional kolam renang Karang Setra dimulai pukul 08.00 WIB hingga pukul 17.00 WIB. Selama lubur lebaran, pengelola juga menghadirkan berbagai acara hiburan berupa, sepeda udara, balon air, hingga pentas musik dangdut dan band.

[Iwan setiawan]

About Author

  • Related Posts

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    PEMALANG Reportasejabar.com (GMOCT) Gabungan Media Online dan Cetak Ternama (GMOCT) mendapatkan informasi dari salah satu anggotanya, media online Detikperistiwa, bahwa puluhan emak-emak mengalami kecopetan saat mengikuti acara Karnaval Kirab Gunungan…

    Read more

    Continue reading
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    JAKARTA Reportasejabar.com Bupati Bandung, Dadang Supriatna menghadiri sekaligus mengikuti Penandatanganan Surat Edaran Bersama (SEB) Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Nota Kesepahaman, dan Perjanjian Kerja Sama yang digelar di Ruang Rapat DH 1–5…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 18 views
    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 12 views
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 9 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 9 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 10 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 11 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari