Menghadiri Undangan Audensi Kabag Umum Pemko Bandung

REPORTASEJABAR.COM -Bandung -Kepala Bagian Umum Pemerintah Kota Bandung Bapak Syukur Sabar di dampingi Katim Bapak Yana Mulyana menerima Awak Media Barak 1 News dan Tim yang tergabung dalam forum Jawara Media Bandung Selasa.(24/12/2025)

Kabag Umum Pemko Bandung mengapresiasi Kepada Awak Media Barak 1 News dan Tim atas kunjungan kekantor Bagian Umum Pemerintah Kota Bandung dalam rangka Audensi.

“Audensi ini merupakan langkah awal dalam menjalin silaturahmi maupun komunikasi dengan Media guna terwujudnya sinergitas antara Satker Bagian Umum Pemerintah Kota Bandung dengan Insan Pers dan juga sebagai sosial kontrol, khususnya dalam Publikasi kegiatan atau hasil capaian kinerja Satker Bagian Umum Pemko Bandung

Katim Pak Yana Mulyana berharap kerjasama yang sudah terjalin antara Satker Bagian Umum dan Insan Pers Barak 1 News dapat terjalin dengan baik.

Sementara itu Kaperwil Jabar Barak 1 News Rasyid juga mengucapkan terima kasih kepada Bapak Kabagum Syukur Sabar yang telah menerima audiensi dengan tujuan silaturahmi, dan membangun sinergitas, kolaborasi dan kerja sama dengan Insan Pers Barak 1 News dan Tim.

Menutup silaturahmi dan audensi Insan Pers Barak 1 News dan Tim siap mendukung penuh program -program Satker Bagian Umum Pemko Bandung Sehingga di ketahui masyarakat luas,” tutupnya.

Team Liputan

About Author

  • Related Posts

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    PEMALANG Reportasejabar.com (GMOCT) Gabungan Media Online dan Cetak Ternama (GMOCT) mendapatkan informasi dari salah satu anggotanya, media online Detikperistiwa, bahwa puluhan emak-emak mengalami kecopetan saat mengikuti acara Karnaval Kirab Gunungan…

    Read more

    Continue reading
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    JAKARTA Reportasejabar.com Bupati Bandung, Dadang Supriatna menghadiri sekaligus mengikuti Penandatanganan Surat Edaran Bersama (SEB) Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Nota Kesepahaman, dan Perjanjian Kerja Sama yang digelar di Ruang Rapat DH 1–5…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 5 views
    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 5 views
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 6 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari