Turnamen kejuaraan Sepak Bola KU14 dan KU15 di zona Soccer Pasir Impun Bandung

REPORTASEJABAR.COM -Turnamen KU14 dan KU15 yang di gelar di Zona Soccer Pasir Impun Bandung merupakan ajang kompetisi tahunan yang ditujukan bagi pemain muda berbakat dan diikuti oleh tim-tim dari berbagai kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Barat.

Pada kompetisi tahun ini, Team BST ( Bandung Soccer Private) yang diketuai oleh Bapak Asep Suangsa dan di dampingi bapak Budi dan jajarannya menurunkan 2 team yaitu team KU 14 dan Team KU 15

Menurut Bapak Asep Suangsa,SH sebagai Ketua Team BST , tim-tim yang akan berlaga merupakan hasil seleksi dari dari berbagai penjuru wilayah baik dari dalam kota Bandung ataupun dari luar kota Bandung.

“Semua team sudah melakukan serangkaian persiapan dengan matang. Dengan kerja keras ini, kami berharap bisa lolos ke babak final dan bahkan berpeluang untuk menjadi juara, Rabu (25/12/2024).

Bapak Asep Suangsa optimis bahwa tim nya mampu memberikan yang terbaik dalam kompetisi ini.

setelah kompetisi berjalan sampai putaran akhir Team BST KU14 menempati Juara 3 dan KU14 menempati Juara 2 ,Bpk Asep Suangsa,SH sebagai ketua menyampaikan Fuji sukur Alhamdulilah bahwa dengan hasil hari ini saya sangat sangat bangga walaupun belum tercapai sesuai target yaitu menjadi juara 1,beliau menghimbau kepada anak anak asuhannya agar atas kesepannya kita harus bisa lebih baik lagi di ajang kompetisi lainnya dan rajin berlatih ,ujarnya.

Red.

About Author

  • Related Posts

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    PEMALANG Reportasejabar.com (GMOCT) Gabungan Media Online dan Cetak Ternama (GMOCT) mendapatkan informasi dari salah satu anggotanya, media online Detikperistiwa, bahwa puluhan emak-emak mengalami kecopetan saat mengikuti acara Karnaval Kirab Gunungan…

    Read more

    Continue reading
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    JAKARTA Reportasejabar.com Bupati Bandung, Dadang Supriatna menghadiri sekaligus mengikuti Penandatanganan Surat Edaran Bersama (SEB) Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Nota Kesepahaman, dan Perjanjian Kerja Sama yang digelar di Ruang Rapat DH 1–5…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 4 views
    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 4 views
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 6 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari