Bakso Sedjahtera Buka Cabang, Mulai dari Bakso Pendekar Sampai Promo Wirid Ada di Sini

REPORTASEJABAR.COM -Kota Bandung terkenal sebagai kota kuliner. Salah satu kuliner yang sering dicari di Kota Bandung yaitu bakso. Pasalnya bakso di Kota Bandung selalu memiliki inovasi rasa baru dan menyajikan menu andalan istimewa.

Tak heran jika sejumlah tempat bakso di Kota Bandung selalu dipadati pengunjung.

Salah satu tempatnya yaitu Bakso Sedjahtera. Meski baru berdiri sejak April 2023 lalu, kini Bakso Sedjahtera telah membuka cabang baru di Jalan Arcamanik Endah No. 101 Kota Bandung. 

“Ini cabang terbaru kita dengan tempat yang sangat luas dan menu-menu baru dan hanya ada di sini,” beber Manajer Bakso Sedjahtera, Siti Hanifah kepada Humas Kota Bandung.

Salah satu menu barunya yaitu Bakso Pendekar, Bakso Urat Cocot, Oseng Urat Merecon. Menu baru ini hanya ada di cabang Arcamanik. Salah satu hal yang menarik di tempat ini yaitu disediakan lontong. 

Tak hanya itu, Bakso Sedjahtera di Cabang Arcamanik juga memberikan promo yaitu Wirid (Wengi Irit) atau malam irit. Lewat promo Wirid, bakso iga hanya Rp25.000 saja. Sesuai namanya promo ini hanya berlaku pada pukul 20.00-22.00 WIB.

Sedangkan Bakso Sedjahtera Cabang Arcamanik ini buka setiap hari pada pukul 09.00-22.00 WIB. So, tunggu apalagi. Yuk ke sana.

Red.

About Author

  • Related Posts

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    Bandung Barat, Reportasejabar.com Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Kosasih, S.E., bersama seluruh keluarga besar Kodam III/Siliwangi menyampaikan rasa empati dan duka cita yang mendalam atas peristiwa kecelakaan beruntun yang melibatkan kendaraan…

    Read more

    Continue reading
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    JAKARTA – Reportasejabar.com Kasus pembajakan BPKB mobil Toyota Rush milik Irawan terus menjadi sorotan, setelah pengacara John L Situmorang. S. H.,M.H. mengeluarkan tuntutan tegas kepada Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol.…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 6 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

    • By admin
    • Januari 25, 2026
    • 11 views
    Up Date  Identifikasi Korban Longsor7 dan Banjir Bandang di Cisarua, Jumlah Kantong Jenazah Bertambah

    Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai

    • By admin
    • Januari 25, 2026
    • 9 views
    Asep NS: Wellcome Back Ketua DPD GMOCT Aceh Ridwanto, Berjuanglah sampai Keadilan Tercapai