Ketua Umum GMOCT, Yopi Zulkarnain Mewakili Seluruh Pimpinan Redaksi Yang Tergabung Mengucapkan, Selamat Hari Pers Se-Dunia

REPORTASEJABAR.COM -Lampung — Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2025, yang di peringati tanggal 9 pebruari Dengan tema ”Pers mengawal ketahanan pangan untuk kemandirian bangsa.”

Ketua Umum GMOCT ((GABUNGAN MEDIA ONLINE CETAK TERNAMA)), Yopi Zulkarnain saat di konfirmasi di kediamannya Mengatakan, ”Hari pers Nasional 2025, menjadi Wadah solidaritas bagi insan pers di seluruh negeri, peringatan hari pers Nasional, juga menjadi momentum refreksi bagi dunia pendidikan jurnalistik.

Pers berperan penting dalam menjaga kebebasan, berpendapat menjalani pengawasan serta menyebarkan berita, informasi yang akurat dan mendidik masyarakat turut berkontribusi dalam mempersiapkan generasi wartawan yang kompeten, profesional dan berintegritas.

Pers yang bebas dan bertanggung jawab adalah pondasi bagi negara yang demokratis dan transparan. Oleh karena itu, kualitas pemberitaan harus selalu dijaga demi kesejahteraan bersama.”

Hari Pers Nasional juga menjadi ajang untuk mengingatkan kita semua bahwa kebebasan pers bukan hanya soal hak untuk menyampaikan pendapat, tetapi juga tanggung jawab besar dalam menjaga kebenaran, mendidik masyarakat, dan menciptakan ruang diskusi yang sehat.

Masyarakat diharapkan lebih bijak dalam mengonsumsi berita, menyaring informasi yang datang, dan memberi dukungan kepada pers yang menjunjung tinggi profesionalisme dan integritas. Sebab, hanya dengan pers yang kuat dan independen, negara ini dapat berkembang secara transparan dan akuntabel.

Dengan berlalunya waktu, peringatan Hari Pers Nasional 2025 diharapkan tidak hanya menjadi refleksi, tetapi juga pemacu semangat bagi media di Indonesia untuk terus berkembang dan menghadapi tantangan zaman. Kebebasan pers harus terus diperjuangkan sebagai bagian dari hak asasi manusia, yang sangat penting untuk membangun negara yang lebih demokratis dan berkeadilan.

Hari ini, saya mewakili seluruh Pimpinan-pimpinan Redaksi yang tergabung di GMOCT ((Gabungan Media Online Cetak Ternama)) Menyampaikan secara langsung, mari kita sama-sama merayakan Hari Pers Nasional, dan merenungkan betapa pentingnya media yang bebas dan bertanggung jawab bagi kemajuan bangsa.

Selamat Hari Pers Nasional

Team/Red (Kabarinvestigasi.id
GMOCT : Gabungan Media Online Cetak Ternama.

About Author

  • Related Posts

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    PEMALANG Reportasejabar.com (GMOCT) Gabungan Media Online dan Cetak Ternama (GMOCT) mendapatkan informasi dari salah satu anggotanya, media online Detikperistiwa, bahwa puluhan emak-emak mengalami kecopetan saat mengikuti acara Karnaval Kirab Gunungan…

    Read more

    Continue reading
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    JAKARTA Reportasejabar.com Bupati Bandung, Dadang Supriatna menghadiri sekaligus mengikuti Penandatanganan Surat Edaran Bersama (SEB) Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Nota Kesepahaman, dan Perjanjian Kerja Sama yang digelar di Ruang Rapat DH 1–5…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 11 views
    Komplotan Copet Membabi Buta di Karnaval HUT Ke-451 Pemalang, Kerugian Perkiraan Ratusan Juta

    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 9 views
    Pemkab Bandung Teken SEB Penyelenggaraan Informasi Geospasial, Perkuat Integrasi Data Pembangunan

    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 7 views
    Keluarga Besar Kodam III/Siliwangi Sampaikan Empati dan Duka Cita Mendalam atas Kecelakaan Beruntun di Cisarua

    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 6 views
    BPKB Dibajak, Mobil Tak Pernah ke Klaten: Pengacara John L Situmorang, S.H.,M.H., Minta Kapolda Jateng Copot Kasat Lantas

    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Pangdam III/Siliwangi Tinjau Lokasi Longsor di Pasirlangu, Bandung Barat

    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari

    • By admin
    • Januari 26, 2026
    • 8 views
    Bupati Kang DS Ucapkan Rasa Bangga dan Bahagia Terwujudnya Kantor MWC NU Arjasari